Kamis, 25 Juni 2009

mig33

·

MIG33Dizaman serba modern sekarang ini banyak alat komunikasi yang multi fungsi. Artinya dapat digunakan untuk banyak hal, selain sms, telefon, camera, music player dll. Tetapi sekarang banyak yang menggunakan alat komunikasi khusunya Handphone ( HP ) digunakan untuk CHATTING


sebenarnya banyak sekali aplikasi yang dapat digunakan untuk CHATTING di dunia maya, diantaranya :
1. Mig33
2. Nimbuzz
3. Morange
4. Mxit
5. Bing

dan tentunya masih banyak lagi . . . .





Kali ini saya akan menjelaskan tentang aplikasi CHATTING yang paling rame di indonesia. yaitu MIG33, untuk software MIG33 khusus PC dapat anda download / download disini. atau untuk HP silahkan download disini

Sejarah

Menurut statistik dari sebuah website ternama, indonesia berada di peringkat pertama pengguna mig33 di seluruh dunia. karena penggunaanya yg praktis, fleksibel dan biaya yg sangat murah, lebih murah daripada menggunakan mobile sms n chat via komputer.

Mig33 juga mempunyai fitur yang menarik. Selain chat ala mig33 yang aksesibel dan fleksibel, mig juga terintegrasi dengan yahoomessanger, googletalk, msn, dll. Fitur lain diantaranya send picture, free sms and voip-call, buzz, lookout, scrapbook..Dll

aplikasi chat Mig33 dapat di download di official web/wap sitenya di, http://www.mig33.com http://wiki.mig33.com, http://wap.mig33.com.. Untuk hp yg digunakan tentunya yg mendukung fitur java midp1 dan lebih bagus lagi dgn midp2. Beberapa hp yg biasa digunakan seperti nokia 6600,7210, 6630, 3230, SE k800i, w960, dll.

Untuk dapat login dan melakukan chat, user terlebih dahulu register baik melalui site http://wap.mig33.com atau melalui aplikasi mig33 yg sudah terlebih dahulu kita install ke dalam hp. Cara register : 1. Masuk aplikasi mig, klik tombol register2. Masukkan nick dan password serta no.Hp anda diawali kode negara(indonesia +62)3. Klik submit, setelah proses selesai anda akan mendapat sms kode aktifasi (6 digit).4. Login dgn username dan password anda, klik tombol enter code,masukan kode aktifasi.5. Proses selesai,akun anda sudah bisa digunakan untuk chating dgn chatter mig33 dari seluruh dunia.Nb. Ada keterlambatan pengiriman kode aktifasi utk provider indosat, dan TELKOMSEL. Disarankan mendaftarkan no.XL. Setelah register, kita dapat menggunakan akun dgn kartu indosat atau telkomsel, yg termurah tentunya indosat.Cara menggunakan mig33 : Untuk memulai chat kita bisa masuk ke room yg disediakan, pilih menu - open chat room, dsana tersedia room dgn jumlah chatter max 25 orang.Anda bisa melakukan private chat atau publik chat, dlm rum disediakan beberapa menu utk fitur tsb.

TRIK MIG33

Pernahkah anda melihat teks berwarna merah seperti ini?

**say-tan says "Hello all"**

**say-tan will be right back**

kalo pernah, itu berarti pengguna/nick lain mengirim command. Nah saya akan memberi tahu cara menulis command

yang anda harus lakukan hanya mengetik :

/greet maka nanti akan memunculkan ===>>> **say-tan says "Hello all"**

/brb maka nanti akan memunculkan ===>>> **say-tan will be right back**

kata greet dan brb dapat dirubah sesuai kata-kata yang ada pada vendor mig33, seperti : kiss, miss, love, roll, rose, 8ball, fortune, me atau kata-kata lain yang bisa anda cari sendiri

untuk kali ini baru trik ini yang saya publikasikan, untuk ingin tahu tentang trik lain silahkan pv nick saya : say-tan

bye . . . .

0 komentar: